MINGGU CERDAS 2024 : OPTIMALISASI PERTUMBUHAN DENGAN METODE PEMANGKASAN TANAMAN KOPI

[HIMAPTA MINGGU CERDAS 2024 : OPTIMALISASI PERTUMBUHAN DENGAN METODE PEMANGKASAN TANAMAN KOPI]   Halo Sobat HIMAPTA !! 👋   Pemangkasan kopi adalah kunci untuk meningkatkan hasil panen, kualitas buah, dan mempermudah perawatan. Ada tiga jenis pemangkasan: bentuk, produksi, dan rehabilitasi. Waktu pemangkasan tergantung jenisnya. Manfaatnya banyak, seperti memperkuat batang, dan Read more…